HomePersonal DevelopmentPersonal Brand BuildingMembangun Personal Branding di Social Media untuk Pemula Tanpa Harus Jago Ngomong Langsung di Depan Kamera
Membangun Personal Branding di Social Media untuk Pemula Tanpa Harus Jago Ngomong Langsung di Depan Kamera
Free
100% positive reviews
0 student
14 lessons
Language: English
0 quiz
Assessments: Yes
Available on the app
Unlimited access forever
Skill level: All levels
Tentang Kelas ini Mau membangun branding, tapi sulit bicara di depan kamera? Kelas ini punya kiat-kiat khususnya loh! Agar kamu bisa bangun personal branding, tanpa harus jago ngomong di depan kamera! “Emang bisa membangun personal branding seperti itu?” Bisa dong! …
Description
Curriculum
Instructor
Tentang Kelas ini
Mau membangun branding, tapi sulit bicara di depan kamera? Kelas ini punya kiat-kiat khususnya loh! Agar kamu bisa bangun personal branding, tanpa harus jago ngomong di depan kamera! “Emang bisa membangun personal branding seperti itu?” Bisa dong! Di kelas ini, kamu akan belajar mulai dari mengenal tipe seseorang, elemen personal branding, cara berkomunikasi, langkah menemukan topik, hingga penentuan segmen market! Kelas yang didesain tidak hanya berteori, tapi juga ada praktik secara langsung agar kamu bisa mengembangkan personal branding yang penuh dengan konten kreatif sesuai lingkup pasar yang kamu miliki.
Apa yang kamu Pelajari
Pengetahuan umum tentang personal branding
3 elemen personal branding
Cara berkomunikasi sesuai kepribadian
Menemukan topik personal branding
Menentukan segmen pasar yang sesuai
Praktik cara pembuatan video
Praktik cara mengedit video menggunakan handphone
You might be intersted in
-
2 Students
- 2 Hours
Tentang Kelas ini Kelas ‘Dasar Penulisan’ ini terdiri dari 15 chapter, yang akan mengajarkan kamu dasar penulisan yang mudah untuk dipahami, baik bagi pekerja profesional maupun pemula. Yang berisikan materi...
Free
-
0 Students
- 1 Hour
Raditya Dika adalah seorang penulis yang telah berkarir selama 16 tahun menjadi penulis buku dan skenario film, membuat cerita untuk berbagai macam medium. Kali ini Raditya Dika mengeluarkan video pembelajaran...
Free
-
0 Students
- 2 Hours
Tentang Kelas ini Kelas ‘Penulisan: Fiksi & Non Fiksi’ ini terdiri dari 15 chapter, Tere Liye akan mengajarkan proses penulisan, baik karya fiksi maupun nonfiksi. Baik artikel pendek, maupun buku...
Free
-
0 Students
- 5 Hours
Salah satu tempat Jualan Online yang sangat potensial adalah Marketplace seperti di Shopee, Toped dan Lazada. Menariknya lagi, Traffic dari Marketplace ini sangat besar lho… Terlebih konversi pada penjualan...
Free